Posts

Sebuah Perjalanan

Hidup adalah sebuah perjalanan yang wajib kita jalani. Ada kalanya, kita mungkin tersesat atau kehilangan arah. Dalam situasi ini, kita tidak dapat berbuat apa-apa kecuali bertanya: “Apa yang harus kita lakukan?”, “Jalan mana yang harus dipilih?”, “Bagaimana kita bisa menemukan arah dalam labirin kehidupan ini?” Untuk menemukan jalan keluar, kita harus tahu siapa yang dapat menunjukkan arahnya kepada kita. Semoga kebenaran Tuhan akan menguatkanmu hari ini.

Karya seni ini pertama kali dipublikasikan dalam bahasa Inggris di The Journey

Lihat karya lainnya di: Ruang Seni Kamu