Berbuah dalam Pekerjaan

Berkolaborasi dengan ilustrator: Lily Elserisa.

Berbuah dalam Pekerjaan Tempat kerja kita dapat menjadi ladang misi kita. Kita tidak hanya bekerja sepenuh hati untuk Tuhan, tetapi juga menjadi duta Kristus (Kolose 3:23, 2 Korintus 5:20). Satu cara untuk mewujudkannya adalah dengan menghasilkan buah Roh di tempat kerja. Apa saja buah Roh ini? Galatia 5:22-23 menyebutkan: “Tetapi buah Roh ialah: kasih, sukacita, damai sejahtera, kesabaran, kemurahan, kebaikan, kesetiaan, kelemahlembutan, penguasaan diri. Tidak ada hukum yang menentang hal-hal itu.”
Bagaimana kita dapat menunjukkan buah Roh itu?
Bagaimana kita dapat menjadi saksi Kristus dan memuliakan nama-Nya di tempat kerja?

Berbuah dalam Pekerjaan: Menunjukkan KASIH
berbuah-dalam-pekerjaan-01

Berbuah dalam Pekerjaan: Berbagi SUKACITA
berbuah-dalam-pekerjaan-02

Berbuah dalam Pekerjaan: Membawa DAMAI SEJAHTERA
berbuah-dalam-pekerjaan-03

Berbuah dalam Pekerjaan: Menunjukkan KESABARAN
berbuah-dalam-pekerjaan-04

Berbuah dalam Pekerjaan: Melakukan KEBAIKAN
berbuah-dalam-pekerjaan-05

Berbuah dalam Pekerjaan: Menyebarkan KEMURAHAN
berbuah-dalam-pekerjaan-06

Berbuah dalam Pekerjaan: Mempraktikkan KESETIAAN
berbuah-dalam-pekerjaan-07

Berbuah dalam Pekerjaan: Menunjukkan KELEMAHLEMBUTAN
berbuah-dalam-pekerjaan-08

Berbuah dalam Pekerjaan: Melatih PENGENDALIAN DIRI
berbuah-dalam-pekerjaan-09

Bagikan Konten Ini
0 replies

Bagikan Komentar Kamu

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *